Hukum Lelang

Image of Hukum Lelang
Buku ini membahas mekanisme pelaksanaan lelang yang diatur dalam peraturan perundang-undangan lelang yang berlaku. Dalam hal ini pembaca dapat memahami aturan, norma, dan prinsip hukum dalam pengaturan lelang sebagaimana terdapat dalam Vendu Reglement dan peraturan pelaksanaan.

Buku ini terbagi dalam 5 bab. Bab kesatu mengenai sejarah lelang, sejarah kelembangaan lelang, dan sumber hukum lelang. Bab kedua mengenai pengertian dan perlingkupan lelang terkait dengan istilah dan pengertian serta perbedaan dengan tender, asas-asas lelang, keunggulan dan fungsi lelang, peran dan manfaat lelang, macam-macam lelang dan kebendaan dalam pelelangan. Bab ketiga mengenai subjek dan penyelengara lelang yang terkait dengan pejabat lelang, penjual dan pembeli lelang, penyelengara lelang dan pengawas lelang. Bab keempat mengenai persiapan dan pelaksanaan lelang, termaksuk tata cara perbuatan risalah lelang. Buki ini di akhiri dengan bab kelima mengenai hal-hal yang terkait dengan biaya jasa pelayanan lelang dan administrasi perkantoran lelang oleh KPKNL maupun Balai Lelang.

Buku ini di harapkan dapat bermanfaat bagi kalangan akademisi, mahasiswa, penyelanggara lelang, birokat, pemerintah, dan peminat hukum lainnya yang berkeinginan memahami ketentuan hukum pelangan di indonesia dan untuk melengkapi khazanah perbendaraan perpustakaan.
Availability
BOS0121280346.072 RAC hMy LibraryAvailable
Detail Information
Series Title

-

Call Number

346.072 RAC h

Publisher

Sinar Grafika : Jakarta.,

Collation

xii, 356 hlm; 23 cm

Language

Indonesia

ISBN/ISSN

9789790076211

Classification

346.072

Detail Information
Content Type

-

Media Type

-

Carrier Type

-

Edition

-

Subject(s)

-

Specific Detail Info

-

Statement of Responsibility
No other version available

Advanced Search

Select Language

Gak perlu repot seting ini itu GRATIS SetUp ,Mengonlinekan SLiMS Di Internet Karena pesan web di Desawarna.com Siap : 085740069967

Terima kasih telah berkunjung

Semoga Ilmu yang didapat menjadi bermanfaat.
Jika ada pertanyaan ,Silahkan menghubungi
Pustakawan di Perpustakaan STEBIS IGM
Kontak WhatsApp :

Mbak Maria Asmery : 0852-6936-0869

Template Perpustakaan Desawarna

Kami berharap Template SLiMS ini dapat dimanfaatkan dengan sebaik-baiknya sebagai template SLiMS bagi semua SLiMerS, serta mampu memberikan dukungan dalam pencapaian tujuan pengembangan perpustakaan dan kearsipan.. Aamiin

Top